Bola.net - - Bos , Arsene Wenger, mengakui bahwa akan sulit bagi siapapun untuk menghentikan Manchester City musim ini.
Tim asuhan Josep Guardiola kini unggul delapan angka dari Manchester United, usai mereka menundukkan Gunners 3-1 di Etihad semalam.
The Citizens masih belum tersentuh kekalahan di 11 pertandingan Premier League dan saat ini memilih selisih gol 31.
"Dengar, bisakah tim lain menghentikan mereka? Itu akan sangat sulit musim ini, dengan cara mereka memulai musim ini, momen bagus yang tengah mereka jalani, kualitas yang mereka punya," tutur Wenger di Sportsmole.
Manchester City.
Kekalahan Arsenal dari City ditentukan oleh gol Gabriel Jesus, usai sebelumnya tamu sempat memperkecil ketinggalan via Alexandre Lacazette. Namun tayangan ulang menunjukkan bahwa David Silva ada dalam posisi offside ketika melepaskan umpan pada striker Brasil.
Wenger mengatakan keuntungan semacam itu dari pengadil akan membuat City semakin sulit ditundukkan musim ini.
"Mereka bakal sulit dihentikan, namun anda tak pernah tahu. Namun selain itu, jika setiap mereka bermain di kandang, mereka mendapatkan keputusan seperti itu, mereka akan sulit dihentikan."
Arsenal akan bermain melawan Tottenham usai jeda Internasional.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fernandinho dan Arti Penting Kemenangan dari Arsenal
Liga Inggris 6 November 2017, 22:38
-
Madrid Bersiap Lepas Penawaran Untuk Aguero
Liga Spanyol 6 November 2017, 20:24
-
Guardiola: Tim Manapun Bisa Kalahkan City
Liga Inggris 6 November 2017, 15:40
-
Guardiola Balas Wenger: Arsenal Juga Pernah Dibantu Wasit
Liga Inggris 6 November 2017, 15:30
-
Guardiola: Disetarakan Bayern dan Barca, City Harus Juara
Liga Inggris 6 November 2017, 14:30
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55



















KOMENTAR