Pembicaraan perpanjangan kontrak antara pihak Arsenal dengan Walcott memang masih belum menemui titik temu. Masalah gaji ditengarai menjadi masalah utama belum terbentuknya kesepakatan antara kedua pihak.
Namun, meski masih menyisakan masalah kontrak, penampilan Walcott justru terus menunjukkan grafik menanjak. Namun itu tak membuat Wenger terburu-buru untuk menyelesaikan masalah kontrak Walcott.
"Keinginan saya adalah untuk memperpanjang kontraknya, ia milik klub dan mudah-mudahan kita bisa melakukannya," kata Wenger.
"Klub mencintai dia. Dan hasrat saya untuk mempertahankannya masih tetap sama sebelum pertandingan (melawan Newcastle) ini," tegasnya. (sw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Tak Buru-buru Bicarakan Kontrak Walcott
Liga Inggris 30 Desember 2012, 14:32
-
Alasan Welbeck Mau Terima Perpanjangan Kontrak MU
Liga Inggris 23 Agustus 2012, 18:00
-
Skrtel Ingin Kejelasan Masa Depan di Anfield
Liga Inggris 15 Mei 2012, 23:00
-
Dua Pilar Juventus Menunggu Kontrak Baru
Liga Italia 9 Mei 2012, 22:15
-
Daftar Pemain Serie A Yang Bisa Pergi Dengan Aturan Bosman di Bulan Januari
Editorial 11 November 2011, 04:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR