
Ketika sedang ditandu keluar lapangan, penyerang 24 tahun itu melakukan gestur dengan jari tangan kanan menandakan angka dua, serta jari kiri membentuk angka nol yang merupakan skor laga tersebut.
Rupanya, Walcott melakukan hal itu bukan tanpa alasan. Manajer Arsene Wenger mengungkapkan bahwa anak asuhnya itu melakukan provokasi karena terkena lemparan koin dari fans The Lilywhites.
"Dokter mengatakan kepada saya bahwa ada beberapa koin yang mengarah ke kepalanya (Walcott) dan mereka melindunginya, mungkin karena itulah ia melakukan hal tersebut (provokasi)." ujar Wenger di situs resmi klub.
"Ya, itulah yang dikatakan kepada saya (lemparan koin terjadi sebelum gestur Walcott). Setelah itu, apa yang ia lakukan tidaklah menyakiti hati. Anda harus melihat setiap insiden dengan seksama, saya bisa mengerti tindakan itu, namun aksi ini tidaklah bermaksud menyerang siapapun." lanjutnya.
Meriam London berhasil membungkam Spurs lewat dua gol yang masing-masing tercipta di babak pertama dan kedua lewat Santi Cazorla dan Tomas Rosicky. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dikalahkan Arsenal, Sherwood Enggan Salahkan Taktik
Liga Inggris 5 Januari 2014, 09:25
-
Cazorla Puji Level Permainan Arsenal
Liga Inggris 5 Januari 2014, 08:43
-
Rosicky Puas Mampu Atasi Tottenham
Liga Inggris 5 Januari 2014, 08:20
-
Tiru Walcott, Szczesny Ikut-ikutan Ejek Fans Spurs
Bolatainment 5 Januari 2014, 08:10
-
Wenger Ungkap Alasan Walcott Provokasi Fans Spurs
Liga Inggris 5 Januari 2014, 04:21
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR