Bola.net - - Ian Wright mengatakan bahwa Diego Costa membuat ruang ganti tak stabil.
Striker bintang itu belum lama ini dikaitkan dengan rumor transfer Januari, setelah sebelumnya dikabarkan bertengkar dengan manajer Antonio Conte.
Dan legenda Arsenal, Wright, mengatakan bahwa jika ia mengatakan pada semua orang di klub ia akan pergi, maka itu akan memberikan efek negatif di ruang ganti.
"Saya pikir dia akan membuat ruang ganti tidak stabil. Jika dia berdiri dan berkata 'saya akan pergi', maka dia akan membuat ruang ganti tidak stabil," tutur Wright di BBC.
Namun demikian, Wright juga mendukung Costa untuk membungkam semua yang mengkritik dirinya, dengan mencetak lebih banyak gol.
Striker Spanyol mencetak 15 gol di liga musim ini, usai menjebol gawang Hull City sekali ketika tim menang 2-0 dan membuat klub unggul delapan angka di puncak klasemen.
"Ini tentang rasa percaya diri, keyakinan terhadap kemampuan anda. Dia bermain melawan Hull dan menggilas mereka. Faktanya adalah, dia bermain lagi dan dia membungkam semua orang."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ivanovic Segera Angkat Kaki dari Chelsea Menuju Zenit
Liga Inggris 26 Januari 2017, 22:31
-
Chelsea Conte Mirip MU di Era Ferguson
Liga Inggris 26 Januari 2017, 18:43
-
Wright: Costa Buat Chelsea Tak Stabil
Liga Inggris 26 Januari 2017, 15:50
-
'Swansea Bersedia Lepas Llorente ke Chelsea'
Liga Inggris 26 Januari 2017, 15:40
-
'Kalahkan Liverpool & Arsenal, Chelsea Juara'
Liga Inggris 26 Januari 2017, 15:30
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR