Bola.net - - Ian Wright mendukung Sean Dyche untuk jadi manajer The Gunners meski ia merasa pihak tak akan bersedia menunjukkan menggantikan Arsene Wenger.
Pada musim panas lalu Wenger dipastikan bertahan di Arsenal. Ia memperpanjang masa kerjanya dengan kontrak dua tahun di Emirates Stadium.
Namun setelah itu bisa jadi manajer asal Prancis itu akan benar-benar pensiun dari jabatannya sebagai manajer setelah masa kontrak itu berakhir. Itu artinya The Gunners harus mencari calon penggantinya sejak jauh-jauh hari.
Menurut Wright, salah satu manajer yang cocok menggantikan Wenger adalah manajer saat ini, Dyche.
"Saya percaya ia adalah seseorang yang perlu melangkah, pada tahap tertentu, ke tingkat berikutnya," cetusnya pada BBC 5 Live.
Sean Dyche
Wright lantas mendefinisikan 'level berikutnya' sebagai "klub yang bisa bermain di Eropa secara reguler."
Ditanya apakah ia akan menerima Dyche sebagai pengganti Wenger, Wright menjawab: "Ya, faktanya, apakah mereka akan memberi Sean Dyche pekerjaan itu?"
"Sehubungan dengan bagaimana timnya dipersiapkan saat mereka bertahan, ia jelas-jelas mendapat ketenaran - tapi apakah ia akan mendapatkan pekerjaan seperti itu? Saya merasa ia tak akan diberi pekerjaan itu," serunya.
Untuk sementara pada musim ini, Dyche membawa Burnley duduk di peringkat tujuh, satu strip persis di bawah Arsenal. Timnya menang tiga kali, tiga kali pula main seri dan sekali kalah.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wright Dukung Dyche Jadi Manajer Arsenal Gantikan Wenger
Liga Inggris 3 Oktober 2017, 21:47
-
Meski Sudah Garang, Lukaku Dianggap Masih Bisa Tampil Lebih Hebat Lagi
Liga Inggris 3 Oktober 2017, 21:11
-
Cech Yakin Arsenal Bisa Lebih Oke Lagi
Liga Inggris 3 Oktober 2017, 20:50
-
Arsenal Bertekad Kejar Duo Manchester
Liga Inggris 3 Oktober 2017, 20:24
-
Xhaka Yakin Peluang Juara Arsenal Masih Terbuka Lebar
Liga Inggris 3 Oktober 2017, 16:00
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR