Bola.net - - Klub Serie A, AC Milan berencana memperkuat lini tengah mereka musim depan. Il Diavolo Rosso dikabarkan tertarik untuk mendatangkan Sergej Milinkovic-Savic ke San Siro.
Dalam dua bursa transfer, Milan memang tengah berupaya untuk mendatangkan gelandang baru. Pelatih mereka, Gennaro Gattuso kabarnya kurang puas dengan kualitas gelandang yang dimiliki timnya saat ini.
Namun sejauh ini Milan gagal mendatangkan gelandang top di dua bursa transfer terakhir. Alhasil Gattuso berencana melanjutkan perburuannya itu di musim panas nanti.
Dilansir Calciomercato, Milan sudah menemukan kandidat ideal untuk lini tengah mereka. Gattuso kabarnya ingin membajak gelandang Lazio, Sergej Milinkovic-Savic.
Mengapa Milan tertarik merekrut sang gelandang? Simak Informasi selengkapnya di bawah ini.
Gelandang Top
Gattuso kabarnya tertarik mendatangkan Milinkovic-Savic setelah melihat permainannya dua musim terakhir.
Gelandang TImnas Serbia itu selalu tampil apik di lini tengah Lazio. Ia akhirnya dipercaya untuk membela Timnas Serbia di Piala Dunia 2018 kemarin.
Gattuso kabarnya sangat menyukai gaya bermain sang gelandang sehingga ia tertarik membawanya ke Milan.
Bakal Sulit
Namun laporan yang sama mengklaim bahwa langkah Milan untuk mendatangkan Gattuso ke San Siro bakal sulit.
Hal ini dikarenakan harga transfernya yang mahal. Lazio kabarnya mematok sekitar 130 juta pounds untuk sang gelandang.
Milan sendiri sejatinya punya uang untuk membeli Milinkovic-Savic, namun mereka terancam sanksi FFP karena neraca keuangan mereka yang tidak seimbang, sehingga Milan diyakini bakal sulit untuk mendatangkan sang gelandang.
Minim Kontribusi
Musim ini Milinkovic-Savic hanya membuat 4 gol dan 2 assist di 30 penampilan untuk Lazio musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AC Milan Coba Bajak Sergej Milinkovic-Savic
Liga Italia 6 Maret 2019, 23:30
-
Bakayoko Ingin Antarkan Milan Kembali ke Liga Champions
Liga Champions 5 Maret 2019, 23:29
-
Thiago Silva Tak Tutup Kemungkinan Ikut Kaka Balik ke Milan
Liga Italia 5 Maret 2019, 17:47
-
Gabung Milan Adalah Momen Terindah Thiago Silva
Liga Italia 5 Maret 2019, 17:01
-
Alessio Romagnoli Diincar MU dan Real Madrid, AC Milan Katakan Tidak
Liga Inggris 5 Maret 2019, 17:00
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR