Bola.net - - Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri mengatakan bahwa Miralem Pjanic akan bermain sejak awal saat melawan AS Roma akhir pekan ini.
Juventus memang akan bertemu lawan tangguh yang juga rival utama mereka dalam perebutan gelar musim ini. Karena itu, Allegri mengatakan akan memainkan tim terbaiknya, termasuk senjata Bianconeri melawan Giallorossi, Miralem Pjanic.
"Dia adalah senjata kami, apakah sebuah senjata akan bermain dari bangku cadangan? Tidak. Pjanic akan bermain sejak awal," ujarnya.
Sementara itu, Allegri juga membeberkan kondisi beberapa pemain belakangnya, meskipun belum menentukan siapa yang akan dia mainkan pada pertandingan nanti.
"Belum, itu belum diputuskan, tapi nanti bisa lebih baik jika Benatia bermain, jadi saya juga belum memutuskan formasi di barisan pertahanan," ungkapnya.
"Andrea Barzagli sudah lebih baik, bahunya lebih baik, jadi dia sudah benar-benar pulih untuk pertandingan melawan Milan (Piala Super Italia). Saya tak akan mengubah pertahanan karena Roma, karena saya tidak tahu bagaimana mereka akan bermain. Bila Bruno Peres akan fit, saya tidak tahu siapa yang akan bermain," tambahnya.
"Kami akan harus membuat permainan yang cerdas, berhati-hati, intensitas dan kualitas sangat baik. Jadi hipotesis tiga di pertahanan bisa dikerahkan," tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buffon: Balotelli Berhati Emas, Verratti Kapten Masa Depan
Piala Dunia 17 Desember 2016, 23:00
-
Juventus vs Roma, Start Untuk Mohamed Salah
Liga Italia 17 Desember 2016, 22:20
-
Nainggolan: Tak Ada Dendam Pada Pjanic
Liga Italia 17 Desember 2016, 17:00
-
Spalletti: Roma Kuat, Kami Akan Kalahkan Juventus
Liga Italia 17 Desember 2016, 16:44
-
Allegri: Pjanic Jadi Senjata Lawan Roma
Liga Italia 17 Desember 2016, 16:00
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR