Dan terbaru, Mario Balotelli dkk harus kembali merasakan mimpi buruk saat dikalahkan Fiorentina.
"Tak pernah terpikirkan oleh saya untuk mundur. Saya tak tahu apa yang akan terjadi. Kami bermain buruk," ujar Allegri.
Saat ini, target Rossoneri untuk menembus papan atas Serie A kian terjal. Pasalnya, usai kekalahan dari La Viola itu, AC Milan kini tertinggal 11 poin dari Juventus, yang berada di posisi terakhir zona Champions musim depan dan hanya berselisih tiga poin saja dari Sassuolo yang berada di zona degradasi.
Kabarnya, petinggi San Siro akan melakukan perombakan besar-besaran usai kekalahan pekan lalu itu. Bukan hanya nama Allegri yang santer disebut akan didepak, tetapi muncul juga nama Wakil Presiden, Adriano Galliani yang bakal ditendang dari posisinya.
Langkah Milan untuk segera bangkit akan menemui hambatan besar. Pasalnya, Kaka dkk akan melawan tim yang tengah onfire, Barcelona FC di panggung Liga Champions. (tri/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allegri Tegaskan Tak Akan Mundur Dari AC Milan
Liga Italia 4 November 2013, 21:12
-
Terseok, Milan Panggil Kembali Maldini?
Liga Italia 4 November 2013, 15:27
-
Terus Tuai Hasil Negatif, Posisi Galliani Aman di Milan
Liga Italia 4 November 2013, 15:27
-
Gattuso Minta Milan Perbanyak Investasi Pemain
Liga Italia 4 November 2013, 15:18
-
'Balotelli Kini Jadi Bencana di Milan'
Liga Italia 4 November 2013, 14:07
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR