Direktur Olahraga raksasa Serie A itu, Walter Sabatini, diklaim sudah menyatakan ketertarikannya terhadap pemain asal Belgia tersebut dan berharap bisa mendatangkannya ke Olimpico dengan iming-iming bermain di Liga Champions musim depan, sebagaimana dilaporkan oleh The Mirror.
Roma akan bersaing dengan Barcelona, Zenit, dan sesama tim Serie A, Napoli, untuk mendapatkan Vertonghen, yang bergabung dengan Spurs dari Ajax di tahun 2012 lalu.
Kubu Italia dikabarkan juga tertarik untuk mendapatkan pemain tengah Spurs lainnya yang masih belum begitu berkembang, Paulinho. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Paulinho Senang Dengan Adaptasi di Premier League
Liga Inggris 24 April 2014, 23:27
-
Liga Inggris 24 April 2014, 20:40

-
Juve Kejar Eriksen, Spurs Pasang Harga
Liga Italia 24 April 2014, 14:52
-
Andalkan Liga Champions, Roma Bidik Vertonghen
Liga Italia 24 April 2014, 10:34
-
Sandro Bantah Tak Akur Dengan Sherwood
Liga Inggris 23 April 2014, 20:13
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR