
Bola.net - Klub Serie A, AS Roma nampaknya benar-benar serius untuk merekrut Xherdan Shaqiri. Mereka diberitakan sudah mulai menego sang pemain agar meninggalkan Liverpool.
AS Roma sendiri memang tengah mengalami situasi yang kurang baik. Gelandang serang mereka, Nicolo Zaniolo mengalami cedera lutut yang parah.
Mengingat Zaniolo bakal absen cukup lama, Roma mulai mencari penggantinya. Salah satu pemain yang menarik perhatian mereka adalah pemain Liverpool, Xherdan Shaqiri.
Pakar transfer Italia, Gianluca Di Marzio mengklaim bahwa AS roma mulai bergerak untuk merekrut Shaqiri. Mereka diberitakan mulai proses negosiasi dengan sang pemain.
Simak situasi transfer Shaqiri selengkapnya di bawah Ini.
Ingin Pergi
Menurut laporan tersebut, Shaqiri sendiri tengah tidak bahagia di skuat Liverpool saat ini.
Mantan pemain Stoke City itu diberitakan kecewa dengan Jurgen Klopp. Ia menilai sang pelatih tidak memberikan jam bermain yang cukup untuknya musim ini.
Demi menyelemaatkan karirnya, Shaqiri merasa bahwa lebih baik baginya untuk pindah klub, dan kabar ini sampai ke telinga Roma yang tertarik mendatangkannya.
Mulai Negosiasi
Menurut laporan itu, baru-baru ini agen Shaqiri menemui perwakilan AS Roma untuk membahas transfer ini.
Pada kesempatan itu Roma sudah menyodorkan tawaran kontraknya kepada sang pemain. Proposal tersebut diberitakan cukup menarik bagi Shaqiri.
Tidak hanya itu, Shaqiri juga bakal mendapatkan jam bermain yang lebih banyak sehingga ia tertarik untuk menuntaskan kepindahannya ke Roma.
Enggan Dilepas
Namun ada potensi yang cukup besar bahwa transfer ini bakal gagal terjadi.
Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp diberitakan enggan melepas sang pemain karena ia butuh seluruh skuatnya untuk memenangkan gelar EPL musim ini.
(Gianluca Di Marzio)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penjelasan Inter Atas Gagalnya Pertukaran Spinazzola dan Politano
Liga Italia 19 Januari 2020, 22:47
-
AS Roma Gelar Negosiasi dengan Xherdan Shaqiri
Liga Italia 19 Januari 2020, 15:40
-
Sudah Ditolak Liverpool, AS Roma Masih Ngotot Pepet Xherdan Shaqiri
Liga Italia 18 Januari 2020, 16:02
-
Saling Menyalahkan, AS Roma Berencana Seret Inter Milan ke Jalur Hukum?
Liga Italia 18 Januari 2020, 05:05
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR