Bola.net - - Direktur Inter Milan, Piero Ausilio, mengakui bahwa mereka amat senang bisa mempertahankan Ivan Perisic.
Inter bisa mengusir Manchester United, yang sebelumnya digadang-gadang akan menggaet Perisic di bursa musim panas.
Namun klub yang bermarkas di Giuseppe Meazza itu berhasil meyakinkan pemain Kroasia untuk bertahan dan akhirnya sukses memberinya kontrak baru belum lama ini.
Ausilio lantas mengatakan bahwa Inter berhasil meyakinkan Perisic, bahwa proyek yang tengah dibangun oleh Nerazzurri nantinya akan bisa membuat klub sama hebatnya dengan Setan Merah di masa mendatang.
Ivan Perisic
"Perisic masih menyisakan beberapa tahun dalam kontraknya. Tak ada yang membantah adanya penawaran dari Manchester United, namun kami bekerja keras untuk meyakinkannya bertahan di Inter dan bahwa proyek kami akan sama suksesnya seperti di Manchester," tutur Ausilio di Sportsmole.
"Kontrak baru adalah konsekuensi dari hal tersebut dan itu bukan masalah sama sekali."
"Tak ada klausul pembelian karena kami tidak berniat untuk mengajukannya, atau pihaknya yang menuntut adanya persyaratan semacam itu."
Inter sendiri baru saja menghindar dari kekalahan usai bermain imbang 1-1 melawan Bologna, dalam pertandingan yang diwarnai penalti kontroversial oleh Mauro Icardi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lampard Masih Simpan Keraguan Terhadap Lukaku
Liga Inggris 20 September 2017, 23:27
-
Ferdinand Ungkap Kelemahan Lukaku
Liga Inggris 20 September 2017, 18:41
-
Bagi Pemain MU Ini, Mourinho Tak Punya Kekurangan
Liga Inggris 20 September 2017, 16:00
-
Ausilio: Perisic Tahu Inter dan MU Sama Hebatnya
Liga Italia 20 September 2017, 15:40
-
Yorke Prediksi 3 Tim Ini Jadi Kandidat Juara EPL Musim Ini
Liga Inggris 20 September 2017, 14:44
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR