Milan sukses membekuk Sassuolo di ajang 16 besar Coppa Italia tersebut. Mereka sempat unggul lebih dahulu melalui Giampaolo Pazzini, namun kemudian merasa was-was karena lawan mendapatkan hadiah penalti dari wasit di babak kedua. Untungnya, penggawa Rossoneri tak goyah dan terus bermain menyerang sehingga akhirnya bisa menang 2-1 berkat gol Nigel De Jong.
Usai laga, Inzaghi pun mengatakan, ia sangat senang dengan reaksi yang ditunjukkan anak-anak asuhnya, terutama setelah sang lawan mendapatkan hadiah penalti.
"Pazzini memainkan laga yang luar biasa, sama seperti tim ini secara keseluruhan. Mereka bereaksi dengan baik. Kami tak pernah mengambil resiko. Christian Abbiati tak pernah mendapatkan kesulitan berarti. Di babak kedua wasit menghadiahkan penalti terhadap kami yang semestinya tak terjadi, namun tim ini bereaksi dengan baik," pujinya seperti dilansir Football Italia.
"Saya senang dengan kemenangan ini. Ini adala kemenangan yang penting. Kami harus kembali bermain dengan tenang, bahkan bila momen-momen negatif kembali datang. Sekarang, kami wajib mengembalikan energi kami dan kembali dengan performa yang bagus di Serie A," tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Review: Milan Sukses Pukul Balik Sassuolo
- Highlights Coppa Italia: AC Milan 2-1 Sassuolo
- Dikalahkan Milan, Di Francesco Kecam Wasit
- Delapan Bulan, Assist Pertama Cerci
- Gol Pertama Pazzini Sejak April
- Mancini: Balotelli Bisa Berakhir Seperti Adriano
- Nesta Ingin Berkarir Sebagai Pelatih
- Filosofi Bertahan Ala Alessandro Nesta
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lazio Harus Relakan Felipe Anderson
Liga Italia 15 Januari 2015, 22:29 -
Galeri Coppa Italia: Milan Jinakkan Sassuolo
Open Play 15 Januari 2015, 15:45 -
Keita, Tiga Gol Dalam Tiga Laga
Liga Italia 15 Januari 2015, 11:04 -
Inzaghi Tak Terkejut Dengan Performa Apik Cerci
Liga Italia 15 Januari 2015, 02:58 -
Bekuk Sassuolo, Inzaghi Puji Penggawa Milan
Liga Italia 15 Januari 2015, 02:17
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR