
Bola.net - Napoli resmi merilis jersey ketiga untuk musim 2024/2025. Jersey in terinspirasi dari pemandangan dan lanskap Kagoshima, 'kota kembar' Napoli di Jepang.
Diproduksi oleh Armani, jersey ini didominasi warna hitam dengan detail siluet dan sentuhan warna biru yang sama dengan jersey kandang untuk lambang klub, logo produsen, dan sponsor.
Detail pada bagian depan terinspirasi dari kota Kagoshima. Ini merupakan bagian dari perjalanan klub yang bertema 'From Napoli to the World'.
Jersey Ketiga Napoli 2024/2025
The Way of The Warrior.
— Official SSC Napoli (@sscnapoli) November 2, 2024
Unveiling our Third Kit.
Leggi la news: https://t.co/hXo0i26bDy
Read the press release: https://t.co/xe6MjuP9Ox
Available now at the SSCN official online store: https://t.co/ZzWXreE4Lx
?? #FromNapoliToTheWorld pic.twitter.com/VdRUNobT3o
"Etape perjalanan kami dari Napoli ke dunia ini terinspirasi dari persaudaraan antara Napoli dan Kagoshima pada tahun 1960," demikian pernyataan dari Napoli, seperti dikutip Football Italia.
"Meskipun terpisah jauh, persaudaraan antara kedua pelabuhan ini melambangkan keakraban dan kesamaan karakteristik unik yang mereka miliki, mulai dari teluk hingga gunung berapi yang mendominasi lanskap mereka: Vesuvius di Napoli dan Sakurajima di Kagoshima."
"Persahabatan antara kedua kota ini telah mendorong mereka untuk saling memberi nama jalan: 'Napoli-dori' (Jalan Napoli) di Kagoshima dan 'Via Kagoshima' di Napoli. Ini menjadi titik awal perayaan yang lebih luas dari hubungan budaya antara Napoli dan Jepang, yang semakin istimewa berkat banyaknya penggemar Napoli di kawasan tersebut."
Sumber: Football Italia
Klasemen Serie A
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Inter Milan vs Venezia - Serie A
Liga Italia 3 November 2024, 23:45
-
Link Live Streaming Hellas Verona vs AS Roma - Serie A
Liga Italia 3 November 2024, 21:00
-
Lawan Juventus Berikutnya: Lille, sang Penakluk Duo Madrid
Liga Champions 3 November 2024, 17:00
-
Sebuah Dedikasi dari Khephren Thuram buat Paul Pogba
Liga Italia 3 November 2024, 15:22
-
Bernuansa Jepang, Napoli Rilis Jersey Ketiga
Liga Italia 3 November 2024, 14:39
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR