Brocchi diangkat sebagai pelatih tim senior Milan jelang akhir musim lalu. Namun, dia tidak dipertahankan. Sekarang, dia melatih Brescia di Serie B.
"Saya sudah mengatakan banyak hal yang orang-orang ternyata tak mau mengerti. Namun, Milan adalah keluarga bagi saya dan saya lebih memilih untuk tidak membicarakannya," kata Brocchi seperti dikutip Football Italia.
"Seorang pelatih adalah figur dengan tanggung jawab, orang pertama yang harus membayar jika ada yang salah. Dialah yang memberi timnya identitas dan karakter."
Brocchi sendiri adalah mantan gelandang Milan, yang pensiun tahun 2013 di Lazio. Dia pensiun akibat cedera.
"Pensiun gara-gara cedera, bukan karen pilihan, kadang sulit diterima. Untungnya (setelah itu) saya ditawari pekerjaan melatih tim Primavera Milan. Saya senang dan saya melihat potensi untuk berkembang dari orang-orang di sekitar saya.
Sebagai pelatih, Brocchi mengaku belajar banyak dari orang-orang yang pernah jadi pelatihnya saat masih jadi pesepakbola. Yang terbaik menurutnya adalah Cesare Prandelli, saat dia memperkuat Hellas Verona dan Fiorentina.
"Saya mencoba menerapkan yang terbaik dari setiap pelatih yang pernah saya punya. Saya juga menghindari yang tidak saya sukai."
"Yang terbaik? Ada beberapa, misalnya saja Edy Reja dan Carlo Ancelotti, tapi saya rasa Prandelli."
"Darinya, saya belajar banyak dalam segi taktik dan pendekatan moral, juga bagaimana mempersiapkan tim sebelum pertandingan serta mempersiapkan setiap detail. Saya rasa saya mirip dengannya," pungkas Brocchi. [initial]
Klik Juga:
- Head-to-head: AC Milan vs Udinese
- Playmaker Milan, Sosa Jadikan Veron Panutan
- Statistik Awal Musim Serie A: AC Milan
- Formasi Serie A 2016/17: Inter, Juventus, Lazio, Milan
- Terminologi Calcio: Trequartista
- Terminologi Calcio: Seconda punta
- Terminologi Calcio: Prima punta
- Terminologi Calcio: Regista
- Terminologi Calcio: Libero
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gattuso Dukung Kembalinya Maldini cs ke Milan
Liga Italia 8 September 2016, 19:30
-
Milan Segera Panggil Maldini dan Albertini
Liga Italia 8 September 2016, 18:40
-
Data dan Fakta Serie A: AC Milan vs Udinese
Liga Italia 8 September 2016, 17:01
-
Prediksi AC Milan vs Udinese 11 September 2016
Liga Italia 8 September 2016, 17:00
-
Brocchi Menolak Bicara Buruk Tentang Milan
Liga Italia 8 September 2016, 10:48
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR