
Bola.net - - Manchester City dikabarkan tertarik untuk mendekati kiper muda AC Milan, Gianluigi Donnarumma. Namun Gigi Buffon memberikan juga memberikan beberapa saran kepada sang kiper belia itu.
Kiper berusia 17 tahun tersebut memang telah sukses menyita perhatian besar sepakbola Eropa sejak musim lalu, di mana dia mampu menembus tim utama Rossoneri dan menggeser posisi Diego Lopez dari posisi kiper utama.
Dan menurut Sky Sport Italia hari ini, Manchester City tertarik untuk mendatangkan Donnarumma musim panas nanti. Dan bahkan The Citizens disebut telah melakukan pendekatan awal kepada Milan untuk sang pemain.
Namun ketertarikan City tersebut tampaknya bakal sulit terwujud karena 'campur tangan' Buffon, yang telah memberikan nasehat sebagai saudara kepada Donnarumma.
"Saya bisa mengatakan bahwa Manchester City telah mengambil langkah sangat bijak dengan memberikan semacam proposal," ujar Buffon saat ditanya tentang adanya ketertarikan tersebut.
"Akan tetapi, Donnarumma sudah bermain di klub yang membanggakan. Jadi, sebagai saudara, saya memberikan bisikan kepada dia," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man City dan Barcelona Lirik Pol Lirola, Juventus Siaga
Liga Italia 12 November 2016, 21:30
-
Inilah Alasan Nolito Tak Belajar Bahasa Inggris
Liga Inggris 12 November 2016, 19:15
-
Buffon Bisiki Donnarumma Agar Tolak Manchester City
Liga Italia 12 November 2016, 17:15
-
Caballero: City Dominan Tapi Sulit Menang
Liga Inggris 12 November 2016, 12:20
-
Caballero Khawatirkan Performa Man City di Kandang
Liga Inggris 12 November 2016, 01:42
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR