Bagi Buffon, Juventus adalah pilihan hidupnya.
"Jika saya ditawari gaji dengan nilai dua kali lipat dari klub lain, saya akan tetap bertahan di Juventus. Ini hidup saya," ujar Buffon kepada Football Italia.
Lebih lanjut, Buffon menyebut bahwa keputusannya terus bertahan di Juventus untuk mempertahankan sebuah nilai yang terus ia pegang teguh. Sebuah nilai yang menurutnya pada saat ini sudah hampir luntur di sepakbola modern.
"Saya bangga terus bertahan karena ini tentang sebuah nilai. Nilai yang belakangan tampak usang di sepakbola," ujarnya.
Juventus bergabung dengan Juventus sejak tahun 2001 yang lalu. Sebelumnya, Buffon tercatat membela AC Parma dari tahun 1995 hingga 2001. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemenang Scudetto Ditentukan di Bulan April
Liga Italia 31 Maret 2016, 23:01
-
Buffon: Italia Kejam Bagi Kiper
Liga Italia 31 Maret 2016, 19:44
-
Gigi Buffon Pensiun Saat Berusia 40 Tahun
Liga Italia 31 Maret 2016, 18:19
-
Agen: Mkhitaryan Bersedia Gabung Juventus
Liga Italia 31 Maret 2016, 17:35
-
Buffon: Juventus Pilihan Hidup
Liga Italia 31 Maret 2016, 17:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR