
Pelatih Gli Azzurri, Cesare Prandelli memang menuai banyak pro dan kontra saat memasukkan nama Chiellini dalam skuat yang ia persiapkan untuk menghadapi Spanyol pekan ini. Fakta bahwa sang defender baru saja pulih dari cedera diabaikan Prandelli dan itu membuat Conte meradang.
"Saya mengharapkan setidaknya setengah panggilan telepon dari Prandelli soal bagaimana kondisi Chiellini. Saya merasa ini adalah sebuah ketidaksopanan. Chiellini sudah tak bermain selama tiga pekan, Jumat kemarin ia baru kembali berlatih dan kami membawanya ke Milan, namun dalam benak saya tak ada pikiran untuk memainkannya," kata Conte.
Mantan pelatih Siena itu menambahkan, "Saya menyesal melihatnya dipanggil. Begitu sering pelatih (klub) diminta kolaborasi dan ketersediaan (pemain), yang kami sudah banyak berikan dengan menyetorkan banyak pemain kami, jadi saya mengharapkan setidaknya setengah saja panggilan telepon (dari Prandelli)."
Menurut Anda, tepatkah Prandelli memanggil Chielllini ke skuat Gli Azzurri? Apakah ini pertanda Italia tak punya banyak opsi di lini belakang? Bubuhkan komentar cerdas Anda sembari share dengan pintar kepada rekan dan kolega. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Llorente Terima Tak Dipanggil Del Bosque
Piala Dunia 4 Maret 2014, 23:39
-
Deschamps: Pogba Terlalu Sering Dimainkan Juve
Piala Dunia 4 Maret 2014, 21:30
-
Seedorf: Perburuan Gelar Serie A Masih Terbuka
Liga Italia 4 Maret 2014, 20:49
-
Del Bosque: Italia Kuat Karena Juventus
Piala Dunia 4 Maret 2014, 20:29
-
Seedorf: Milan Tak Akan Jiplak Juventus
Liga Italia 4 Maret 2014, 20:29
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR