Bola.net - - Pelatih Crotone, Davide Nicola mengakui bahwa pertandingan melawan Juventus akhir pekan nanti akan sulit. Karena itu, kesabaran dibutuhkan timnya pada laga di Juventus Stadium itu.
Crotone saat ini ada di posisi 18 klasemen sementara Serie A dengan raihan 31 poin. Diego Falcinelli dkk bertempur dengan dua tim lain, Genoa dan Empoli untuk menghindari degradasi di dua pertandingan tersisa musim ini.
Meskipun akan sulit di dua pertandingan tersisa, di mana mereka akan menghadapi dua tim kuat. Selain Juventus pekan ini, Crotone akan menghadapi Lazio di pekan pamungkas.
"Kami bekerja pada diri kami sendiri, tanpa melihat tim di depan kami," ujarnya kepada wartawan.
"Kami memiliki pertandingan melawan Juventus akhir pekan nanti dan jelas itu tak akan mudah. Kami tahu ini akan sulit, tapi kami akan terus percaya sampai akhir," sambungnya.
"Juventus luar biasa, mereka tak akan memiliki motivasi tertentu untuk bermain dengan baik melawan kami. Dari pihak kami, kami akan butuh kesabaran," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gasperini Tak Tertarik Latih Juventus
Liga Italia 15 Mei 2017, 17:08
-
Juventini Pun Beri Aplaus Untuk Totti
Open Play 15 Mei 2017, 16:01
-
Totti dan Del Piero di Stadio Olimpico
Open Play 15 Mei 2017, 15:38
-
Crotone Butuh Sabar Lawan Juventus
Liga Italia 15 Mei 2017, 14:05
-
Marotta: The New Pjanic Muncul di Juventus
Liga Italia 15 Mei 2017, 13:45
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR