Bola.net - - Legenda Inter Milan Javier Zanetti mengaku bahwa Manchester United pernah mengincar jasanya namun ia memilih bertahan di Italia karena cintanya Nerrazurri.
Zanetti gabung dengan Inter sejak tahun 1995. Ia dibeli langsung dari klub Argentina Banfield.
Di klub tersebut, Zanetti lambat lain jadi pemain penting bagi Inter. Bahkan pada akhirnya mulai tahun 2001 ia mulai diangkat menjadi kapten tim Nerrazurrri.
Penampilannya yang solid bersama Inter sempat membuatnya dilirik oleh manajer Setan Merah, Sir Alex Ferguson. Ada juga beberapa klub besar lainnya. Akan tetapi Zanetti memutuskan untuk menolak semuanya karena ia begitu mencintai Nerrazurri.
Sir Alex Ferguson
"Ada beberapa rumor tegas tentang Manchester United yang ingin mengontrak saya pada akhir tahun 90-an. Saya pernah melihat Alex Ferguson di bandara saat berada di Inggris bersama istri saya," kenang El Pupi kepada majalah FourFourTwo.
"Kami berbicara sedikit tentang sepak bola, tapi saya selalu terpusat pada gagasan saya untuk bertahan dengan Inter, bahkan di tahun-tahun yang sulit, dan akan sulit bagi saya untuk pergi dalam kondisi apapun," tegasnya.
"Bukan hanya Manchester United, ada juga klub besar lainnya, tapi cintaku kepada Inter selalu membuatku memilih bertahan," tandasnya.
Baca Juga:
- Rudiger Siap Gabung Inter Milan?
- Inter Milan Patok Harga Icardi Senilai 110 Juta Euro?
- Inter Tunggu Tawaran Baru dari MU untuk Perisic
- Inter Arahkan Bidikannya Pada Tadic
- Manolas Bertahan, Roma Jual Rudiger ke Inter?
- Allegri Tak Mau Samakan Juventus Dengan Inter Milan 2010
- Barcelona Siap Lego Arda Turan
- Erick Thohir Dukung Juve Kalahkan Madrid
- Nainggolan: Pindah ke Inter Milan?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Putuskan Gabung Dalam Perburuan Rodriguez
Liga Inggris 7 Juni 2017, 21:01
-
Lewati Madrid, MU Jadi Klub Paling Kaya di Dunia Versi Forbes
Bolatainment 7 Juni 2017, 20:34
-
Rashford Siap Bersaing dengan Morata di United
Liga Inggris 7 Juni 2017, 19:54
-
Rashford Yakin Rooney Belum Habis
Liga Inggris 7 Juni 2017, 19:05
-
MU Siapkan 2.6 Triliun Rupiah Untuk Pulangkan Ronaldo
Liga Inggris 7 Juni 2017, 17:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR