Kini dengan status bebas transfer, ia mengaku tertarik untuk bisa kembali memperkuat AC Milan. Sebelumnya, Milan Channel menepis rumor yang menyatakan sudah ada kesepakatan yang tercapai antara kedua pihak, tapi lain ceritanya dengan apa yang disampaikan Federico Pastorello, selaku agen pemain timnas Ghana tersebut.
"Boateng ke Milan? Sejauh ini, itu hanya sekedar teori yang berkembang saja. Kami sedang mencari situasi yang disukai klien saya dan Milan jelas berada dalam daftar tersebut." ujar sang agen dikutip Football Italia.
Boateng memperkuat Rossoneri antara 2010 hingga 2013. Ia pun menyumbangkan scudetto musim 2010-11 dan menjadi runner up Serie A di musim berikutnya.
Mantan pemain Portsmouth itu hijrah ke Schalke dengan nilai transfer 10 juta euro pada akhir Agustus 2013. [initial]
Update berita Serie A mu di sini
- Juventus Yakin Pirlo Aman, Tevez Diberi Tenggat Waktu
- Diincar Inter, Pato Hanya Akan Dilepas Dengan Tawaran Dahsyat
- Demi Milan, Ibra Minta Putus Dengan PSG?
- Legenda Inter Larang Nerazzuri Jual Kovacic
- Presiden Roma: Kami Akan Lakukan Segalanya Demi Nainggolan
- AC Milan Resmi Angkat Mihajlovic Gantikan Inzaghi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Jadi Staf di Milan, Gattuso Latih Tim Serie B
Liga Italia 17 Juni 2015, 18:42
-
Berdamai dengan Inter, Galliani Mundur dari Perburuan Imbula
Liga Italia 17 Juni 2015, 16:04
-
Inter Satu Langkah di Depan Milan Dapatkan Kondogbia
Liga Italia 17 Juni 2015, 15:39
-
Diminati Milan, Zlatan Diperintahkan Bertahan di PSG
Liga Italia 17 Juni 2015, 07:05
-
Dipecat Schalke, Boateng Ingin Kembali ke Milan
Liga Italia 17 Juni 2015, 05:07
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR