Bola.net - - Raksasa Serie A, dikabarkan sudah menemukan target alternatif andai mereka gagal mendapatkan tanda tangan penjaga gawang AC Milan, Gianluigi Donnarumma di musim panas mendatang.
Sebelumnya, Juventus memang diyakini menjadikan Donnarumma sebagai target utama pengganti sosok kiper sekaligus kapten Gianluigi Buffon yang usianya sudah mendekati kepala empat.
Namun keinginan ini diprediksi sulit menjadi kenyataan karena Milan sebagai klub pemilik Donnarumma ogah melepas bintang muda mereka tersebut.
Kini seperti dilansir The Sun, Juve pun sudah memiliki alternatif. Tak tanggung-tanggung, Bianconeri membidik kiper andalan Manchester United serta salah satu kiper terbaik Premier League, David De Gea.
Ambisi Juve menggaet De Gea tentu bakal mendapat tantangan besar karena mereka harus bersaing dengan raksasa La Liga, Real Madrid yang juga disebut sangat menginginkan kiper 26 tahun tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bocoran Allegri Tentang Komposisi Juventus Lawan Cagliari
Liga Italia 11 Februari 2017, 23:16
-
Allegri Kembali Bantah Akan Tinggalkan Juventus
Liga Italia 11 Februari 2017, 23:00
-
Digne Anggap Roma Masih Bisa Kejar Juventus
Liga Italia 11 Februari 2017, 17:00
-
Conte Nonton Juve vs Inter, Sang Istri Protes
Liga Inggris 11 Februari 2017, 09:00
-
Donnarumma Sulit, Juventus Beralih ke De Gea
Liga Italia 11 Februari 2017, 01:26
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR