Bola.net - - Gelandang Inter Milan, Ever Banega dikonfirmasi bahwa memang benar dia mendapatkan dua tawaran besar untuk bermain di Tiongkok.
Akhir-akhir ini, tim-tim Tiongkok memang tengah gencar mendatangkan pemain-pemain dari Eropa. Mulai Oscar yang didatangkan dari Chelsea, Axel Witsel, sebelum itu sudah ada nama Ramires hingga Demba Ba yang mencicipi atmosfer Liga China.
Dan beberapa hari terakhir, nama Banega juga disebut tengah diincar klub-klub China. Dan stasiun televisi Sportitalia mengklaim bahwa mereka telah berbicara dengan perwakilan Banega dan menanyakan tentang kabar tersebut.
Ternyata rumor yang beredar itu adalah benar adanya. Bahkan tanpa ragu perwakilan Banega mengatakan ada dua tawaran nyata untuk mantan pemain Sevilla itu. "Ada dua tawaran konkret. Yaitu dari Hebei China Fortune dan Beijing Guoan. Dia bisa meninggalkan Inter."
Pemain 28 tahun tersebut bergabung dengan Inter Milan dari Sevilla pada musim panas ini dengan bebas transfer. Namun dirinya telah berjuang untuk menemukan tempat utama di skuat Nerazzurri dengan tiga pergantian pelatih di Inter.
Pelatih baru Inter, Stefano Pioli sendiri tak menjadikan nama Banega sebagai pilihan utamanya. Dan ada kabar bahwa Banega bisa meninggalkan Inter untuk menambah dana belanja klub.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Tanggapi Ketertarikan Klub Tiongkok pada Carlos Bacca
Liga Italia 4 Januari 2017, 23:59
-
Witsel Lepas, Juve Ganti Bidik Gelandang Muda Lazio
Liga Italia 4 Januari 2017, 23:54
-
Liga Italia 4 Januari 2017, 23:37

-
Mario Yakin Inter Bisa Tembus Liga Champions
Liga Italia 4 Januari 2017, 23:01
-
Ambisi Besar Sevilla Boyong Penyerang Tak Terpakai Inter Milan
Liga Spanyol 4 Januari 2017, 19:09
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR