
Cagliari meninggalkan Stadion Sant'Elia mereka yang bersejarah pada Februari, akibat buruknya kondisi stadion tersebut.
Gerakan ini merupakan langkah temporer, karena Cagliari ingin membangun stadion mereka sendiri, seperti Juventus, namun Presiden Massimo Cellino, telah berseteru dengan pemerintah daerah yang menolak untuk memberi persetujuan untuk proyek tersebut.
Sebagai bentuk protes dan meningkatkan tekanan kepada pemerintah daerah, Cellino memilih untuk memainkan pertandingan terakhir musim ini di Trieste, 850 km dari Sardinia.
Di Quartu, kapasitas stadion telah ditingkatkan menjadi 16.500 penonton serta lapangan telah diperbaiki, selain itu tempat parkir pun sudah ditingkatkan sebanyak 2.500 lokasi.
Jika stadion itu tidak siap pada Agustus, Cagliari dapat memainkan pertandingan-pertandingan awal musim 2012/2013 di Trieste. (afp/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ijin Bangun Stadion Ditolak, Cagliari Gunakan Stadion Sementara
Liga Italia 17 Mei 2012, 15:38 -
Highlights Serie A: Cagliari 0 - Juventus 2
Open Play 7 Mei 2012, 09:09 -
Preview: Cagliari vs Juventus, Fokus Menang
Liga Italia 6 Mei 2012, 17:00 -
Melawat Ke Cagliari, Juve Tanpa De Ceglie
Liga Italia 6 Mei 2012, 07:01 -
Cellino: Juventus Tim Yang Arogan
Liga Italia 4 Mei 2012, 20:00
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR