Bola.net - - Mantan penjaga gawang Italia Luca Marchegiani mengatakan Joe Hart bukan lagi salah satu penjaga gawang terbaik di dunia. Ia melihat performa pemain milik Manchester City tersebut menurun akhir-akhir ini.
Hart mulai kehilangan posisinya di Man City sejak kehadiran Josep Guardiola di Etihad Stadium. Mantan pelatih Barcelona ini mendatangkan Claudio Bravo untuk menggantikan Hart. Kiper internasional Inggris tersebut kemudian dipinjamkan ke Torino.
Penampilan buruk Hart mulai menjadi perhatian ketika tampil di kompetisi Euro 2016 bersama Inggris. Marchegiani menilai reputasi Hart terus meredup.
"Selama bertahun-tahun saya menganggap Hart salah satu dari lima kiper terbaik di dunia. Ketika mereka bertanya siapa saingan Gianluigi Buffon, saya akan mengatakan Iker Casillas, Manuel Neuer dan Hart," kata Marchegiani pada Omnisport.
"Tapi saya harus mengakui dalam laga terakhirnya di kancah internasional ia tak membuktikan bahwa ia kiper hebat. Ia tak bermain bagus di Euro terakhir dan saya tak tahu kenapa."
"Mungkin akhir-akhir ini ia kehilangan kharismanya di Manchester City sampai Guardiola menyingkirkannya. Ini juga mempengaruhi penampilannya," paparnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Joe Hart Tak Lagi Salah Satu Kiper Terbaik Dunia
Liga Italia 22 November 2016, 00:26
-
Hart: Saya Tak Benci Guardiola
Liga Italia 18 November 2016, 21:46
-
Pirlo Bicarakan Penalti 'Panenka' ke Gawang Joe Hart
Liga Italia 16 November 2016, 15:45
-
Hart: Saya Tak Perlu Pikirkan Manchester City
Liga Inggris 15 November 2016, 14:36
-
Joe Hart Merasa Selalu Penuh Energi dan Bergairah
Piala Dunia 15 November 2016, 11:25
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR