
Bola.net - Juventus sukses mengalahkan Lazio dengan skor 1-0 dalam laga perempat final Coppa Italia 2022/2023 yang digelar di Allianz Stadium, Jumat (3/2/2023) dini hari WIB.
Gol kemenangan Juventus pada laga ini diciptakan oleh Gleison Bremer pada akhir babak pertama. Lazio mencoba membalas di babak kedua, tetapi gagal membuahkan hasil.
Berkat hasil ini, Juventus pun berhak melaju ke babak semifinal untuk menghadapi Inter Milan yang sukses mengalahkan Atalanta.
Warganet di media sosial Twitter pun memberikan beragam reaksi terhadap hasil laga ini. Berikut beberapa di antaranya.
Menang plus lini belakang main bagus
Udah ga udah menang banyak yg penting lolos, hehe. Yg bikin lega barusan adalah pertahanannya yg solid selama 90 menit. #ForzaJuventus https://t.co/0sTrLkO4Pi
— Eny Wulandari (@wulandari_eny) February 2, 2023
Kalah lawan Monza, malah menang atas Lazio
lawan Lazio malah menang. wagu tenan kowe @juventusfcen ,🤣🤣🤣🤣
— forthegreatergood (@fktchp) February 2, 2023
Menang karena main aman dan lawan main terbuka
Tp itu juga dengan catatan, krna lawannya main terbuka dan ga greget, 2x menang nyaman lawan Lazio.
— Paundra J (@PaundraJuve) February 2, 2023
Coba kl lawan main model high pressing dan ketutup, pasti kebingungan itu Allegri 😂
Alhamdulillah disyukuri saja
menang tipis di kandang pun alhamdulillah
— repi (@repinisasi) February 2, 2023
Alhamdulillah lah ya
Alhamdulillah menang 😂 https://t.co/YKq2p4fYUQ
— 𝙎𝙪𝙝𝙚𝙧𝙢𝙖𝙣 (@SuheMJi_197) February 2, 2023
Gitu dong menang
Gitu dong, bisa menang
— AYAHNASIZALU (@tiadi_14) February 2, 2023
Ayo konsisten sampai juara
Mantapp...inilah team...mau bagaimanapun keadaan...main kek gini lah seharusnya...kompak..solid...dan bagus dalam nyerang..bismillah konsisten yuk Sampe juara🥰 #FinoAllaFine
— Risman Putra #BiasSejeong (@RismanSyaif48) February 2, 2023
Mending fokus di Coppa saja
alhamdulillah, ayo fokus coppa italia wae https://t.co/JRb6BzxiAD
— Name cannot be blank, ntar jadi mixue. (@rahmandaraf) February 2, 2023
Full senyum
Full senyum #SiPalingBTS200 plus Juve menang
— Vincent Ahmad (@VincentAhmad948) February 2, 2023
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Geram! Juventus Pertimbangkan Putus Kontrak Paul Pogba
Liga Italia 3 Februari 2023, 12:00
-
Pertama Kalinya Vlahovic - Chiesa Starter Bareng, Juventus Cerah Nih!
Liga Italia 3 Februari 2023, 09:30
-
5 Pelajaran dari Kemenangan Juventus atas Lazio: Pragmatisme Pembawa Berkah
Liga Italia 3 Februari 2023, 05:49
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Sassuolo vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 19:45
-
Daftar Pemain Voli Putra Surabaya Samator di Proliga 2026
Voli 6 Januari 2026, 19:31
-
IBL Indonesia 2026 Dimulai 10 Januari 2026, Total Gelar 137 Pertandingan
Basket 6 Januari 2026, 19:15
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:03
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40






















KOMENTAR