Dilansir Transfermarketweb, Juventus sedang mempertimbangkan sejumlah striker berpengalaman untuk dijadikan pelapis Fernando Llorente dan Carlos Tevez musim depan. Gilardino dipandang memiliki kriteria yang sesuai.
Selain jago dalam duel-duel udara dan menjaga bola, ketajamannya di depan gawang pun terbukti masih terasah meski usia sudah masuk kepala tiga. Di Serie A musim ini, dia telah mengukir 14 gol dan satu assist dalam 33 penampilan bersama Genoa.
Gilardino direkrut Genoa dari Fiorentina senilai €8 juta dua musim silam dan masih terikat kontrak sampai 2016.
Kalau Juventus ingin mendaratkan Gilardino di Turin, mereka bakal harus bersaing dengan Napoli. Kubu Partenopei diyakini siap menebusnya senilai €6 juta agar Genoa bersedia melepasnya ke San Paolo.
Jika kedua tim itu serius, maka perang tawar-menawar pun sepertinya takkan terhindarkan. [initial]
Klik Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wasit Cuneyt Cakir Pimpin Laga Benfica vs Juventus
Liga Eropa UEFA 22 April 2014, 23:05
-
Siapkan Pengganti Buffon, Juventus Incar Scuffet
Liga Italia 22 April 2014, 22:04
-
Juventus Kembali Pantau Gilardino
Liga Italia 22 April 2014, 15:48
-
Final-final Liga Champions di Milenium Anyar
Editorial 22 April 2014, 09:14
-
Fabio Cannavaro Ingin Melatih di Serie A
Liga Italia 22 April 2014, 01:07
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR