Sayap Dnipro dan Ukraina tersebut dikabarkan menjadikan Serie A sebagai pelabuhan berikutnya dalam kariernya. Sky Sport Italia menyebut ia kini sedang bernegosiasi dengan empat klub Italia, yakni Inter Milan, AS Roma, Fiorentina, dan Juventus.
Tiga klub yang disebut pertama disebut tertarik untuk memakai jasa pemain yang baru saja merayakan ulang tahun ke-25 tersebut, sementara Juve tak tertarik.
Banderol Konoplianka sendiri disebut mencapai angka 20 juta euro, namun dengan kontraknya yang akan berakhir di penghujung musim ini, maka ia bisa pindah dengan gratis tahun depan.
Pada awal tahun ini, Konoplianka sempat hampir bergabung dengan raksasa Inggris, Liverpool, namun transfer itu akhirnya batal usai Presiden Dnipro menolak melepas sang pemain. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Auguri Capitano Francesco Totti
Open Play 27 September 2014, 20:28
-
Liga Italia 27 September 2014, 18:33

-
Garcia: Totti Layaknya Kekuatan Alam
Liga Italia 27 September 2014, 04:56
-
Manchester City Bakal Kena Imbas Hukuman CSKA Moscow
Liga Champions 27 September 2014, 04:30
-
Allegri Ingin Bawa Juventus Lebih Baik Lagi
Liga Italia 27 September 2014, 02:28
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR