
Bola.net - Juventus akan menjamu Monza di pekan 38 (pekan terakhir) Serie A 2023/2024. Pertandingan Juventus vs Monza ini akan kick-off Sabtu, 25 Mei 2024, jam 23:00 WIB, siaran langsung beIN 1 dan live streaming di Vidio.
Pada laga sebelumnya, Juventus meraih hasil imbang 3-3 di markas Bologna. Sempat tertinggal 0-3, Juventus akhirnya mengamankan satu poin berkat gol-gol balasan Federico Chiesa, Arkadiusz Milik, dan Kenan Yildiz.
Laga melawan Bologna sendiri merupakan laga pertama Juventus bersama caretaker Paolo Montero. Dia menangani Juventus untuk sementara seiring dipecatkan Massimiliano Allegri pascajuara Coppa Italia.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Juventus vs Monza

Kompetisi: Serie A
Pertandingan: Juventus vs Monza
Stadion: Allianz Stadium
Hari, tanggal: Sabtu, 25 Mei 2024
Jam: 23.00 WIB
Siaran langsung: beIN 1
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik di sini
PERHATIAN: Live streaming konten sport di Vidio bisa diakses dengan berlangganan paket Platinum atau Diamond (Platinum + Premier League). Harga paket Platinum mulai Rp39 ribu per bulan, sedangkan paket Diamond mulai Rp59 ribu per bulan. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Scroll ke bawah untuk melihat statistik-statistiknya.
Statistik Juventus vs Monza

- Juventus cuma menang 2 kali dalam 16 laga terakhir di Serie A (M2 S10 K4).
- Juventus selalu meraih hasil seri dalam 6 laga terakhir di Serie A.
- Juventus cuma 1 kali clean sheet dalam 5 laga terakhir di Serie A.
- Juventus tak terkalahkan dalam 6 laga kandang terakhir di Serie A (M2 S4 K0).
- Juventus 3 kali clean sheet dan cuma kebobolan total 1 gol dalam 4 laga kandang terakhir di Serie A.
- Monza tanpa kemenangan dalam 8 laga terakhir di Serie A (M0 S3 K5).
- Monza selalu mencetak 1 gol dalam 2 laga tandang terakhir di Serie A: 1-1 vs Lecce, kalah 1-2 vs Fiorentina.
Klasemen
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Head to Head dan Statistik: Juventus vs Monza
Liga Italia 25 Mei 2024, 22:14
-
Link Live Streaming Serie A Juventus vs Monza 25 Mei 2024 di Vidio
Liga Italia 25 Mei 2024, 20:00
-
Daftar Klub Top Eropa yang Sudah Pecat Pelatih Musim Ini
Liga Spanyol 25 Mei 2024, 19:15
-
Setelah 9 Musim, Alex Sandro Berpisah dengan Juventus
Liga Italia 25 Mei 2024, 13:42
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR