Dalam laga tersebut, Nerazzurri harus menyerah 1-2 di kandang sendiri dari pasukan Stefano Pioli. Dua gol Lazio diciptakan oleh Antonio Candreva di menit 5 dan 87. Inter hanya bisa membalas satu gol yang dilakukan oleh Mauro Icardi.
"Kami hanya kalah satu pertandingan. Kekalahan tersebut digunakan dasar tentang adanya adu argumen dalam tim kami," tulis Mancini lewat akun Twitter-nya.
"Para pemain bermain bagus sejauh ini, kami masih di puncak klasemen liga. Forza Inter dan selamat Natal," lanjut Mancini.
Abbiamo perso solo una partita... Non serve fantasticare su presunte e infondate divisioni o liti nel nostro gruppo!
— Roberto Mancini (@robymancio) December 21, 2015
I ragazzi fino ad oggi sono stati grandi, siamo ancora primi in classifica!!! #ForzaInter e buon Natale!
— Roberto Mancini (@robymancio) December 21, 2015
Untuk sementara ini Inter memang masih berada di puncak klasemen dengan mengumpulkan 36 poin. Fiorentina dan Napoli di peringkat dua dan tiga terus membuntuti dengan jarak satu poin. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tanda Tanya Nasib Giuseppe Rossi
Liga Italia 22 Desember 2015, 21:30 -
Liga Italia 22 Desember 2015, 19:43
-
Juventus Selamanya Dihati Tevez
Liga Italia 22 Desember 2015, 19:39 -
Napoli: Juventus Favorit Scudetto
Liga Italia 22 Desember 2015, 19:04 -
Tiga Pilar AS Roma Dapat Sanksi
Liga Italia 22 Desember 2015, 18:45
LATEST UPDATE
-
Gabriel Magalhaes Diragukan Tampil, Arsenal Pincang Lawan West Ham
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 10:30 -
Meski Baru Kalah Beruntun, Enzo Maresca Tak Anggap Liverpool Lawan Mudah
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR