Bola.net - - Kiper Juventus Wojciech Szczesny menegaskan bahwa dirinya senang berada di Juventus meskipun hanya menjadi deputi Gianluigi Buffon. Ia mengaku belajar banyak dari kiper legendaris Italia tersebut dan merasa betah di Turin.
Mantan kiper Arsenal ini masih menjadi pilihan kedua di skuat besutan Massimiliano Allegri. Namun dalam beberapa pertandingan yang lalu, ia sempat menunjukkan kepiawaiannya menghalau bola saat Buffon sedang mengalami cedera.
Meskipun hanya menjadi kiper cadangan, namun ia dan istrinya mengaku betah tinggal di Turin. Dia pun juga mengungkapkan sedang belajar banyak hal dari Buffon selama berseragam Juventus.
"Di Turin, saya dan istri sangat senang. Bila istri saya senang, maka semuanya berjalan dengan baik 80 persen," ujarnya kepada Tuttosport.
"Di sini saya belajar banyak dari Buffon. Saya pergi makan malam dengannya dan kiper Juventus yang lain," tandasnya.
Szczesny dibeli dari Arsenal usai menjalani dua musim masa peminjaman dengan klub raksasa Italia lainnya, AS Roma. Bersama Juventus di musim ini, ia telah mencatat 17 penampilan di semua kompetisi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Szczesny Tetap Bertahan Meski Buffon Batal Pensiun
Liga Italia 26 Maret 2018, 22:04
-
Szczesny Ajak Florenzi Gabung Dengan Juventus
Liga Italia 26 Maret 2018, 15:54
-
Bek Timnas Jerman Ini Dilego, Liverpool Siaga
Liga Inggris 26 Maret 2018, 14:41
-
Meskipun Jadi Pilihan Kedua, Szczesny Betah Di Juventus
Liga Italia 26 Maret 2018, 14:39
-
Kwadwo Asamoah Sempurna Untuk Inter Milan
Liga Italia 26 Maret 2018, 11:40
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR