Messi mulai beraksi bersama skuat senior Barcleona pada tahun 2004 silam. Sampai saat ini, ia selalu dikelilingi para pemain hebat seperti Xavi, Deco, Carles Puyol, Andres Iniesta, Ronaldinho, Thierry Henry, Zlatan Ibrahimovic, hingga Luis Suarez dan Neymar.
Menurut Kluivert, Messi saat ini berstatus sebagai pemain sentral di skuat Barcelona. Walau demikian, legenda asal Belanda itu menyebut bahwa pemain asal Argentina itu tak akan bisa bersinar tanpa bantuan dari rekan-rekan setimnya.
"Di Barcelona, sekarang hanya ada satu pemain sentral saja: Messi. Di jaman saya, ada beberapa pemain penting sekaligus di klub tersebut," tutur Kluivert pada Voetbal Zone.
"Walau demikian, di sisi lain, Messi bukanlah siapa-siapa tanpa rekan-rekan setimnya," tegasnya.
Kluivert pernah membela Barcelona dari tahun 1998 hingga tahun 2004. Ia pun pernah merasakan berduet dengan pemain seperti Rivaldo, Luis Figo, Josep Guardiola, Luis Enrique, Marc Overmars hingga Juan Riquelme. [initial]
Baca Juga:
- Bale Hanya Peringkat ke-23 Pemain Terbaik FIFA 16
- Rooney: Messi Lebih Hebat Dari Maradona
- Martino Yakin Messi Pecahkan Rekor Gol Batistuta
- Messi Dua Gol, Argentina Hajar Bolivia 7-0
- Halilovic: Bertemu Messi Buat Kaki Saya Gemetar
- Kalahkan Ronaldo, Messi Puncaki Rating FIFA 16
- Direktur Barca: Harga Tinggi, Martial Tak Sebanding Messi
- 'Mustahil Barca Temukan Pengganti Messi'
- Direktur Barca: Messi Blaugrana Selamanya
- Rakitic: Trio MSN Barca Tiada Duanya
- Rakitic: Seluruh Skuat Harus Buat Messi Bahagia
- Lawan Bolivia, Messi Absen dari Jajaran Starter
- El Clasico 2030, Ini Tampilan Entrenador Messi dan Ronaldo
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Casillas Minta Cemoohan Pada Pique Dihentikan
Piala Eropa 6 September 2015, 21:04
-
Neymar Tak Mau Dijadikan Pemain Cadangan
Bola Dunia Lainnya 6 September 2015, 18:12
-
Kluivert Sebut Enrique Pantas Raih Kesuksesan di Barcelona
Liga Spanyol 6 September 2015, 17:51
-
Tolak Chelsea karena Pogba Hanya Ingin Barcelona
Liga Italia 6 September 2015, 17:33
-
Kluivert Incar Kursi Pelatih Barcelona
Liga Spanyol 6 September 2015, 17:24
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR