Transfer pemain asal Brasil itu ke Inter memang belum resmi. Namun menurut dari sejumlah sumber Inter sudah sepakat untuk membeli Miranda dengan harga yang bisa mencapai15 juta euro.
Murillo merasa sangat antusias akan bermain satu tim bersama Miranda. Ia mengaku sudah mengenal kemampuan Miranda saat sama-sama bermain di La Liga.
"Dia pemain hebat. Jelas saya mengenal dia dengan baik karena saya bermain melawan dia di La Liga selama beberapa tahun," ujar Murillo kepada La Gazzetta dello Sport.
"Dia pemain menentukan di Atletico Madrid, yang merupakan bukan tim biasa. Akan menyenangkan bisa bermain bersama dia."
Murillo sendiri akan bergabung dengan Inter pada bulan Juli nanti setelah resmi dibeli dari Granada pada bulan Februari lalu.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingin Darmian? Siapkan Minimal 20 Juta Euro
Liga Italia 19 Juni 2015, 23:34
-
Tak Terima karena Ditangkap, Arturo Vidal Hampir Pukul Polisi
Bolatainment 19 Juni 2015, 23:25
-
Tak Ada Kesepakatan, Thiago Motta Bakal Tinggalkan PSG
Liga Eropa Lain 19 Juni 2015, 22:52
-
Fokus Copa America, Murillo Belum Pikirkan Inter
Liga Italia 19 Juni 2015, 22:11
-
Dapat Jackson Martinez, Defender Inter Puji Milan
Liga Italia 19 Juni 2015, 21:59
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR