Kedua tim tersebut mendapatkan hasil yang kurang memuaskan selama melakoni tur pramusim di Amerika Serikat. Sejauh ini keduanya selalu menelan kekalahan dalam dua pertandingan terakhir.
Bermain di Sun Life Stadium, Miami, Mazzarri berpendapat bahwa skuad Antonio Conte jauh lebih berpengalaman daripada La Beneamata. Meski begitu, eks allenatore Napoli itu menilai kedua tim memiliki persamaan.
"Inter dan Juve berada dalam situasi yang berbeda, dan kesamaan di antara kami hanyalah metode latihan fisik yang ketat saat pramusim berlangsung," ujar Mazzarri seperti dilansir Gazzetta dello Sport.
"Skuad Juve tak mengalami perubahan yang signifikan, sementara kami ibaratnya tengah memulai petualangan baru. Kami hadir dengan skuad (yang rata-rata) baru dan masih butuh waktu adaptasi guna menyatukan visi," pungkasnya.[initial]
Wallace Menuju Internazionale
Gol Jonas 'Berhadiah' Pukulan Juan
Inter Remuk di Tangan Valencia
Gomez Tolak Inter Demi Gabung Metalist Kharkiv
Maldini: Silvestre Bukan Pemain Istimewa (gds/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tevez Akui Nyaris Pensiun Sebelum Gabung Juventus
Liga Italia 7 Agustus 2013, 23:00
-
'Conte Adalah Messi-nya Pelatih'
Liga Italia 7 Agustus 2013, 20:30
-
Opini Mazzarri Soal Laga Melawan Juventus
Liga Italia 7 Agustus 2013, 00:20
-
Bonaventura Minta Atalanta Melepasnya ke Juventus
Liga Italia 6 Agustus 2013, 11:15
-
Llorente Ikut Komentari Hasil Pramusim Juventus
Liga Italia 5 Agustus 2013, 23:49
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR