Dilansir TransferMarketWeb, dua klub tersebut adalah raksasa Prancis PSG dan jagoan Serie A AS Roma.
PSG kabarnya berencana meminjam Cech sampai akhir musim 2014/15 dan tak keberatan mengikatnya secara permanen begitu masa pinjamnya usai nanti.
Sementara itu, Roma siap membeli Cech di bursa Januari. Cech diproyeksikan sebagai calon pengganti Morgan De Sanctis, yang kontraknya di Olimpico hanya tersisa enam bulan.
Cech sendiri sejatinya masih punya kontrak sampai 2016 dengan Chelsea, tapi posisinya di bawah mistar sudah direbut oleh kiper muda Belgia Thibaut Courtois.
Para klub peminat Cech diperkirakan bakal butuh dana sekitar €17 juta untuk bisa memboyongnya dari Stamford Bridge. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini Tegaskan City Belum Keluar Dari Perburuan Gelar
Liga Inggris 2 Desember 2014, 23:32
-
Mourinho: Tak Ada Costa, Kami Percaya Remy dan Drogba
Liga Inggris 2 Desember 2014, 22:05
-
Mourinho: Sepakbola Itu Simpel, Kita Yang Membuatnya Rumit
Liga Inggris 2 Desember 2014, 21:34
-
Mourinho Tegaskan Tak Ada Tawaran Untuk Petr Cech
Liga Inggris 2 Desember 2014, 21:06
-
Preview: Chelsea vs Tottenham, Bahaya Jemawa
Liga Inggris 2 Desember 2014, 16:45
LATEST UPDATE
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR