Gosip berpendapat bahwa dia akan pergi ke Paris St. Germain, sementara yang lain mengatakan Manchester City sebagai tujuan barunya, atau Manchester United. Namun, Juventus menjadi klub yang paling diyakini mendapatkan pemain tim Oranje ini.
Mirror Football mengabarkan bahwa, "Juventus ingin merekut seorang bintang untuk membantu mereka berlaga di level Eropa walaupun negosiasi pertama mereka gagal, namun mereka sangat menginginkan van Persie dan bersedia menggajinya dengan nilai 180 ribu poundsterling setiap minggu. Juve telah melakukan langkah-langkah signifikan, melakukan pendekatan kepada van Persie dan agennya selama beberapa bulan ini."
Jawara Liga Inggris, Manchester City, juga dihubung-hubungkan dengan penyerang ini bahkan sebelum van Persie menolak tawaran kontrak Arsenal, namun banyak yang percaya bahwa peluang Juve lebih besar.
Dengan barisan penyerang seperti Carlos Tevez, Sergio Aguero dan Mario Balotelli, van Persie mungkin saja merasa tersaingi demi mendapatkan tim inti.
Beberapa sumber juga mengatakan bahwa pemain timnas Belanda ini sudah tidak percaya bahwa dia akan sukses di tanah Inggris. Ia memiliki mindset yang berbeda yang mengatakan bahwa pemain yang merantau lebih sukses berkarir di Italia, seperti Zlatan Ibrahimovic.
Arsenal dikabarkan mengakhiri diskusi yang mengatakan bahwa mereka akan menjual van Persie ke Juventus, namun klub harus berpikir ulang bila melihat niat van Persie yang sudah bulat untuk meninggalkan Emirates. (dm/opw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Alihkan Perhatian Pada Jovetic?
Liga Italia 7 Juli 2012, 19:45
-
Werder Bremen dan Juventus Bicarakan Transfer Elia
Liga Italia 7 Juli 2012, 17:02
-
Robin Van Persie Akan Berlabuh Ke Juventus?
Liga Italia 7 Juli 2012, 09:56
-
Juventus Dapatkan Alberto Masi
Liga Italia 7 Juli 2012, 05:00
-
Liga Eropa Lain 7 Juli 2012, 03:15

LATEST UPDATE
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR