Bola.net - - Raksasa Serie A, AS Roma bertekad untuk memperkuat lini pertahanan mereka pada musim panas ini. Kubu Giallorossi dikabarkan ingin merekrut bek muda Valencia, Jose Gaya dalam waktu dekat ini.
Bek berusia 22 tahun ini memang dikenal sebagai salah satu talenta muda potensial di La Liga selama beberapa musim terakhir. Di usianya yang relatif muda, ia mampu tampil konsisten sehingga menjadi pilihan utama di lini pertahanan Los Che.
Penampilan apiknya juga mendapat pengakuan dari Timnas Spanyol. Ia masuk ke dalam skuat La Furia Roja di ajang Euro U-22, di mana mereka berhasil menjadi runner up.
Munir El Haddadi (kiri) berduel dengan Jose Gaya
Menurut laporan yang dilansir Plaza Deportiva, penampilan apik Gaya itu menarik perhatian AS Roma. Kubu Giallorossi disebut ingin mendatangkan sang pemain ke Italia pada bursa transfer kali ini.
Roma sendiri kabarnya akan mengutus juru transfer mereka, Monchi untuk menuntaskan transfer ini. Dikabarkan kubu Ibukota Italia itu siap memberikan jam bermain reguler kepada sang pemain di Olimpico Stadium.
Namun Roma bukan satu-satunya peminat jasa Gaya. Klub EPL, Arsenal juga disebut menginginkan jebolan akademi Valencia tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 1 Juli 2017, 22:44

-
Liga Inggris 1 Juli 2017, 18:50

-
Saingi Arsenal, Roma Turut Incar Bek Valencia Ini
Liga Italia 1 Juli 2017, 15:10
-
Chelsea Akan Datangkan Trio Anyar Dalam Waktu Dekat
Liga Inggris 1 Juli 2017, 11:20
-
Baru Gabung Roma, Karsdorp Jalani Operasi Lutut
Liga Italia 1 Juli 2017, 09:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR