Bola.net - - Bos Inter Milan, Luciano Spalletti, menyatakan bahwa masa depannya akan ditentukan oleh pihak manajemen dan membantah kabar yang mengatakan hubungan kedua belah pihak tengah buruk.
Nerazzurri menelan kekalahan 0-2 oleh Genoa pekan lalu dan bakal tergusur dari posisi empat besar klasemen andai Lazio sukses menang atas Verona.
Inter hanya menang sekali di 10 pertandingan terakhir di semua kompetisi, sekaligus kian menipiskan asa mereka untuk kembali ke Liga Champions musim depan dan juga menambah besar tekanan di posisi Spalletti.
Eks bos Roma itu menyatakan ia masih menjalin hubungan baik dengan manajemen, namun mengakui bahwa posisinya sedang di ujung tanduk.
Luciano Spalletti
"Hubungan kedua pihak tidak mengalami keretakan, namun bukan berarti klub takkan menganalisa kinerja saya dan membuat keputusan," tuturnya di Rai Sport.
"Manajemen akan menilai pekerjaan saya seperti biasanya. Kami sedang ada di posisi sulit untuk membuat penilaian karena selagi musim berjalan, ada lebih banyak perubahan dalam posisi manajerial ketimbang jurnalis."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan Mbappe, Donnarumma Pesepakbola Muda dengan Prospek Paling Cerah di Eropa
Liga Italia 19 Februari 2018, 19:55
-
Galliani: Yonghong Li Buktikan Punya Uang Untuk Beli Milan
Liga Italia 19 Februari 2018, 19:32
-
Pemilik AC Milan Dikabarkan Bangkrut
Liga Italia 19 Februari 2018, 17:01
-
Gattuso Tak Mau Pikirkan Tiket Liga Champions
Liga Italia 19 Februari 2018, 09:23
-
Gattuso: Mudah Sekali Tangani Milan
Liga Italia 19 Februari 2018, 09:20
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR