
Bola.net - Juara bertahan Serie A, Juventus mengumumkan daftar pemain mereka jelang pertandingan melawan Atalanta. Si Nyonya Tua membawa 24 pemain untuk berhadapan dengan Atalanta.
Dini hari nanti, Juventus akan menghadapi sebuah laga berat. Mereka akan menantang Atalanta di giornata ke-12 Serie A musim ini.
Kemenangan sangat diperlukan Juventus pada laga ini. Karena mereka butuh tambahan poin agar mendekati Milan di puncak klasemen Serie A.
Jelang laga ini Juventus mengumumkan daftar pemain mereka yang akan berlaga melawan Atalanta. Andrea Pirlo menyiapkan 24 pemain untuk laga ini.
Siapa saja pemain yang disiapkan Pirlo? Simak selengkapnya di bawah ini.
Chiellini Kembali
Salah satu nama kejutan dalam daftar ini adalah Giorgio Chiellini.
Bek veteran itu memang sudah absen cukup lama di skuat Juventus. Karena ia mengalami cedera.
Namun sang bek nampaknya sudah pulih karena ia masuk dalam daftar yang ditetapkan oleh Pirlo tersebut.
Bawa Pemain Muda
Pada kesempatan ini Pirlo juga membawa beberapa pemain muda Juventus.
Ada sosok Gianluca Frabotta, Radu Dragusin, Manolo Portanova, dan Cossimo Da Graca yang dibawa ke laga ini.
Namun kecil kemungkinan ketiga pemain ini menjadi starter melawan Atalanta.
Daftar Lengkap
Berikut Daftar lengkap skuat Juventus kontra Atalanta.
Kiper: Szczesny, Buffon, Pinsoglio.
Bek : Chiellini, De Ligt, Alex Sandro, Danilo, Cuadrado, Bonucci, Dragusin, Frabotta.
Gelandang: Arthur, Ramsey, McKennie, Chiesa, Rabiot, Bentancur, Bernardeschi, Portanova, Kulusevski.
Penyerang: Ronaldo, Morata, Dybala, Da Graca.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Termasuk Giorgio Chiellini, Juventus Siapkan 24 Pemain Lawan Atalanta
Liga Italia 16 Desember 2020, 21:32
-
Manchester City Coba Comot Leonardo Bonucci dari Juventus
Liga Inggris 16 Desember 2020, 19:00
-
Bukan ke Inggris, Isco Bakal Lanjutkan Karir di Italia?
Liga Spanyol 16 Desember 2020, 18:40
-
Porto vs Juventus, Memori Gol Spektakuler 35 Meter Cristiano Ronaldo
Liga Champions 16 Desember 2020, 13:31
-
Georgina Rebahan Seksi di Sofa, Ronaldo: Mamamia
Bolatainment 16 Desember 2020, 12:51
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR