Nerazzuri memang sempat ingin mendatangkan pemain asal Pantai Gading itu di musim panas ini. Namun transfer tersebut tidak terwujud lantaran sang pemain tidak ingin hengkang dari Etihad Stadium.
Inter kemudian mengalihkan target dengan mendatangkan Kondogbia setelah ditebus dengan harga mahal dari AS Monaco. Banyak yang menganggap bahwa Kondogbia mempunyai kemiripan dengan Toure. Thohir pun yakin pemain asal Prancis itu bisa sukses seperti Toure nantinya.
“Saya pikir begitu. Kami memutuskan untuk membawanya ke Inter serta 2-3 pemain top lain. Perbandingan Kondogbia dengan Yaya Toure bisa dilihat dai segi fisik dan ia adalah salah satu talenta hebat di usianya yang masih muda," kata Thohir kepada Corriere dello Sport.
"Setiap pemain memiliki jalannya masing-masing untuk menjadi yang terbaik. Kami senang mendapatkan Kondogbia dan ingin membantunya menjadi yang terbaik di dunia.”[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden FICG Ingin Serie A Lebih Kompetitif
Liga Italia 27 Juli 2015, 23:56
-
Pramusim Minim Gol, Inter Tak Risau
Liga Italia 27 Juli 2015, 23:17
-
Kalah Telak, Hernanes: Kami Sangat Baik Babak Pertama
Liga Italia 27 Juli 2015, 23:04
-
Jovetic Akan Jadi Pemain Penting Bagi Inter
Liga Italia 27 Juli 2015, 22:55
-
Milan Tolak Banyak Tawaran Untuk Niang
Liga Italia 27 Juli 2015, 21:45
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR