Bola.net - - Carlo Ancelotti berkeras ia tidak takut kehilangan pekerjaannya, usai eks kapten Bayern Munchen, Stefan Effenberg, mengklaim sang manajer akan didepak akhir musim ini.
Effenberg mengatakan kesabaran klub mungkin akan habis jika Bayern tak menjadi lebih baik di banding musim lalu, di mana mereka menjuarai Bundesliga namun tersingkir begitu cepat dari Liga Champions.
Selain itu, tim juga menelan kekalahan dari Arsenal, AC Milan, Inter, Liverpool, dan Napoli di pra-musim, meski sukses menang adu penalti atas Borussia Dortmund di DFL Supercup.
Meski begitu, hingga kini Ancelotti mengatakan ia sama sekali tidak khawatir dengan posisinya.
Carlo Ancelotti
"Ada banyak kritik, namun seperti yang saya bilang, tidak ada tekanan untuk saya," tutur Ancelotti di Goal International. "Tekanan ada di pertandingan. Saya senang ada di sini, di klub, saya menyukai para pemain, para suporter."
"Semua orang boleh mengutarakan pendapatnya. Saya tak bisa bilang Effenberg atau Hamann salah, karena tidak ada yang benar-benar tepat di sepakbola. Dalam sepakbola, tidak ada salah dan benar, anda harus menghormati semua pendapat."
"Saya tidak merasa tertekan karena semua kritik itu, namun di sisi lain, ada orang lain yang juga membela anda, jadi semua terasa seimbang."
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Tidak Takut Dipecat Bayern Munchen
Liga Eropa Lain 12 Agustus 2017, 22:20
-
Agen Emre Mor Bantah Isu Masalah Komisi
Liga Italia 12 Agustus 2017, 12:40
-
Dembele Berburu Rumah di Catalan
Liga Spanyol 11 Agustus 2017, 14:50
-
Lepzig Akui Sulit Pertahankan Keita
Liga Inggris 11 Agustus 2017, 10:20
-
Cornet ke Dortmund, Dembele ke Barca?
Liga Eropa Lain 11 Agustus 2017, 09:40
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR