Dalam sebuah wawancara dengan Canal Plus, Falcao, dan juga wakil presiden klub Ligue 1, Vadim Vasilyev, menjawab beberapa pertanyaan mengenai rencana tim menghadapi musim kompetisi berikutnya.
Selama dialog tersebut, Vasilyev mengkonfirmasi bahwa manajemen klub memutuskan untuk memberikan dukungan penuh pada Falcao dan menegaskan 'ide awal kami adalah tidak menjualnya', sekaligus memberikan kesempatan pada sang striker untuk kembali ke bentuk permainan terbaiknya.
Sementara menyambut kedatangannya ke Prancis, Falcao sendiri mengatakan: "Saya merasa amat hebat dan saya sangat bahagia bisa kembali berlatih bersama Monaco. Saya berharap bisa tampil efisien dan mencetak sebanyak mungkin gol bersama tim musim ini."
Italia sebelumnya disebut sebagai pelabuhan yang potensial untuk pemain Kolombia, menyusul kabar yang mengatakan bahwa akan menjadikannya sebagai pengganti Gonzalo Higuain, yang menolak memperpanjang kontrak di San Paolo. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AC Milan Siap Beri Tempat Untuk Alvaro Arbeloa
Liga Italia 1 Juli 2016, 21:44
-
Cara Juventus Dapatkan Kante Dengan Uang Minimalis
Liga Italia 1 Juli 2016, 19:15
-
Sassuolo: Inter Milan Tak Pernah Tawar Berardi
Liga Italia 1 Juli 2016, 14:00
-
Idamkan Brasil, Bek Torino Ini Tolak Italia
Liga Italia 1 Juli 2016, 12:15
-
Bartomeu Bantah Barcelona Buang Dani Alves
Liga Spanyol 1 Juli 2016, 11:24
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR