Maximilian Meyer merupakan salah satu pemain muda berbakat di Eropa. Klub-klub Eropa seperti Chelsea dan Arsenal pun tertarik untuk memboyongnya. Dua klub asal London pun sepertinya harus gigit jari karena Max Meyer sudah menanda tangani perpanjangan kontrak.
"Saya sangat senang dengan kontrak baru karena saya sendiri bahagia bermain untuk Schalke"
"Ada dua hal penting bagi saya, Schalke selalu mementingkan pemain akademi dan memberikan kesempatan bermain di Eropa", Ujar Meyer.
Perpanjangan kontrak yang dilakukan oleh Max Meyer pun sebuah keuntungan bagi Schalke sendiri karena pemain berusia 18 tahun ini sudah menjadi pemain inti Schalke 04. Sebagai catatan Meyer sudah bermain bagi Schalke sebanyak 16 kali dan mencetak tiga gol di musim ini.[initial]
(sky/han)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Schalke Amankan Maximilian Meyer
Liga Eropa Lain 3 Desember 2013, 18:50
-
Wonderkid Schalke Sudah Tak Sabar Gabung Chelsea
Liga Inggris 13 November 2013, 09:41
-
Schalke Konfirmasi Ketertarikan Chelsea Terhadap Meyer
Liga Eropa Lain 13 November 2013, 09:01
-
Chelsea Gagal Gaet Wonderkid Schalke?
Liga Champions 12 November 2013, 02:02
-
Chelsea Incar Bintang Muda Potensial Schalke
Liga Inggris 9 November 2013, 21:00
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Jonathan David: Luka Gagal Panenka dan Hangatnya Pelukan Juventus
Liga Italia 7 Januari 2026, 08:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40



















KOMENTAR