Bola.net - Karate Indonesia berhasil menyabet dua medali emas di SEA Games 2019. Dengan tambahan itu, Indonesia kini telah mencapai target yang telah ditetapkan NOC.
Dua medali emas SEA Games 2019 dari cabang olahraga karate dipersembahkan oleh Krisdia Aprilia dan Ahmad Zigi Zartesta.
Krisda yang turun di nomor Wome's Individual Kata berhasil meraih poin tertinggi. Perolehan poin Krisdia melebihi wakil Vietnam, Nguyen Thi Phuong, yang kemudian mendapat medali perak.
Sementara itu, medali perunggu didapat oleh karateka Thailand, Monischa Tararattanakul, dan wakil tuan rumah, Sarah Panglinan. Di nomor ini, medali perunggu memang diberikan kepada dua peserta.
Sementara itu, Ahmad Zigi mempersembahkan emas dari nomor Men's Individual Kata. Medali perak di nomor Men’s Individual Kata didapat oleh karateka Malaysia, Ooi San Hong. Sementara itu, untuk medali perunggu diberikan kepada wakil Laos, Amkha Vongphachan, dan karateka Filipina, John Vasquez.
Tambahan dua medali emas membuat kontingen Indonesia telah memperoleh 46 medali emas SEA Games. Sebelumnya, target pemerintah di SEA Games 2019 hanya 45 medali emas.
Saksikan video pilihan berikut ini:
Disadur dari: Liputan6.com/Penulis Cakrayuri Nuralam/Editor Defri Saefullah
Published: 7 Desember 2019
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Karate Raih 2 Medali Emas di SEA Games 2019
Olahraga Lain-Lain 7 Desember 2019, 14:56
-
Manfaat Lari Pagi Setiap Hari, Baik untuk Kesehatan Jantung
Lain Lain 7 Desember 2019, 10:20
-
Waspadai Deretan Makanan Penyebab Perut Buncit
Lain Lain 7 Desember 2019, 09:55
-
Ragam Penyakit yang Bisa Diakibatkan Duduk Terlalu Lama
Lain Lain 7 Desember 2019, 09:30
-
Hasil Pertandingan Barito Putera vs Semen Padang: Skor 0-3
Bola Indonesia 6 Desember 2019, 20:42
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR