Pelatih Pencak Silat Jatim, Momon Ageng Purnomo menjelaskan, proses penetapan unggulan di drawing disesuaikan dengan kelas yang dipertandingkan. "Unggulannya beda-beda tiap kelas. Kalau secara keseluruhan, hasil drawingnya bagus," ucap Momon, Senin siang.
Yang mengejutkan adalah tumbangnya pesilat Sulawesi Selatan (Sulsel), Awaluddin Nur. Peraih medali perak di SEA Games 2015 Singapura ini tumbang di babak penyisihan. "Ini menjadi kabar bagus. Sebab dia adalah pesaing kuat Rudi," sambung Momon.
Rudi Susanto dan Awaluddin Nur merupakan dua pesilat yang sama-sama bertanding di Kelas I (90 Kg). "Persaingannya menjadi tidak terlalu berat. InsyaAllah Rudi bisa lolos sampai final," imbuhnya.
Sepanjang babak penyisihan PON ini, pesilat-pesilat Jatim bakal lebih banyak bertemu dengan atlet tuan rumah Jawa Barat (Jabar) dan DKI Jakarta. "Sekarang kami fokus mengamankan tiga medali emas. Ini sesuai target awal," tutup Momon.
Jatim akan turun dengan kekuatan 20 pesilat. Mereka ikut di sembilan kelas tanding, dan lima kelas Tunggal, Ganda, Regu (TGR) atau seni. Dari 20 atlet itu, ada satu atlet nasional Sarah Tria Monita yang dihadapkan meraih medali emas di Kelas C Putri. [initial]
(faw/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Silat Jatim Gembira Hasil Drawing
Olahraga Lain-Lain 19 September 2016, 17:59
-
Basket Jatim Menang Mudah Atas Papua Barat
Basket 18 September 2016, 19:29
-
Sisilia Beri Tambahan Emas untuk Jatim
Olahraga Lain-Lain 18 September 2016, 17:45
-
Bulutangkis Jatim Optimis Berprestasi di PON
Olahraga Lain-Lain 18 September 2016, 12:46
-
Tambah Dua Emas, Tim Selam Jatim Kantongi Enam Emas
Olahraga Lain-Lain 17 September 2016, 19:42
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR