
Bola.net - Inter Milan ditahan imbang Lazio dengan skor 1-1 pada duel pekan ke-3 Serie A 2020/21, Stadio Olimpico, Minggu (4/10/2020) malam WIB. Hasil ini menahan laju apik pasukan Antonio Conte.
Inter unggul terlebih dahulu lewat gol Lautaro Martinez di menit ke-30, tapi mereka gagal mengunci laga. Lazio bangkit di babak kedua, Sergej Milinkovic-Savic mencetak gol penyeimbang di menit ke-55.
Berikut cuplikan pertandingan Inter Milan vs Lazio selengkapnya.
Susunan pemain
LAZIO (3-5-2): Thomas Strakosha; Patric, Francesco Acerbi, Stefan Radu (16' Bastos, 46' M. Parolo); Manuel Lazzari, Sergej Milinkovic-Savic, Lucas Leiva (80' G. Escalante), Luis Alberto (80' J. Akpa Akpro), Adam Marusic (35' M. Fares); Joaquin Correa, Ciro Immobile.
INTER (3-4-3): Samir Handanovic; Milan Skriniar (79' D. D'Ambrosio), Stefan de Vrij, Alessandro Bastoni; Achraf Hakimi, Nicolo Barella, Roberto Gagliardini (67' S. Sensi), Ivan Perisic (67' A. Young); Romelu Lukaku, Arturo Vidal (73' M. Brozović), Lautaro Martinez )79' A. Sánchez).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AC Milan Sodorkan 15 Juta Euro untuk Simakan
Liga Italia 5 Oktober 2020, 23:26 -
Lyon Resmi Dapatkan Mattia De Sciglio dari Juventus
Liga Italia 5 Oktober 2020, 22:01 -
Tak Dibutuhkan di Chelsea, Rudiger Sepakat Gabung Milan
Liga Italia 5 Oktober 2020, 20:50 -
Marotta Tegaskan Alonso tak Masuk Dalam Rencana Inter Milan
Liga Italia 5 Oktober 2020, 19:28
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Moto2 Mandalika 2025: Manuel Gonzalez Tercepat, Asapi Daniel Holgado
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:54 -
Manchester United Diminta Mainkan Mbeumo di Depan Demi Kembalikan Performa Bruno
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:42 -
Di-Backing Sir Jim Ratcliffe, Ruben Amorim Belum akan Dipecat MU!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:39 -
Manchester United Boleh Kok Angkut Adam Wharton, Tapi....
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:22 -
Prediksi Real Madrid vs Villarreal 5 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 13:14 -
Haram Hukumnya Sunderland Remehkan MU: Mereka Tim yang Berbahaya!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:02 -
Hasil Latihan Moto3 Mandalika 2025: Angel Piqueras Ungguli Maximo Quiles
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:01 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Seret, Mikel Arteta Woles Aja!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 12:46
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR