
Bola.net - Tottenham sukses menundukkan Brighton dengan skor tipis 2-1 dalam laga Premier League 2020/21 yang disiarkan Mola TV, Senin (2/11/2020) dini hari WIB.
Gol penalti Harry Kane berhasil disamakan oleh Tariq Lamptey. Gareth Bale yang masuk sejak pertengahan babak kedua pun menjadi penentu kemenangan Spurs.
Buat Bolaneters yang ketinggalan menyaksikan laga ini, kalian bisa menyaksikan cuplikan pertandingannya di sini.
Bagi Bolaneters yang ingin menonton pertandingan Premier League yang lengkap dan eksklusif, kalian bisa berlangganan Mola TV dengan mengklik tautan berikut ini.
Susunan Pemain Kedua Tim:
Tottenham: Hugo Lloris (c); Eric Dier, Sergio Reguilon, Toby Alderweireld, Matt Doherty; Pierre-Emile Hojbjerg, Moussa Sissoko; Son Heung-Min (Ben Davies 85'), Tanguy Ndombele (Giovani Lo Celso 64'), Erik Lamela (Gareth Bale 70'); Harry Kane.
Brighton: Robert Sanchez; Joel Veltman, Adam Webster (c), Dan Burn; Tariq Lamptey (Alexis Mac Allister 79'), Ben White, Yves Bissouma, Solly March (Bernardo 66'); Adam Lallana, Pascal Gross; Leandro Trossard (Danny Welbeck 74').
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bale Cetak Gol untuk Tottenham, Mourinho tak Kuasa Untuk Tidak Sindir Madrid
Liga Inggris 2 November 2020, 20:24
-
Highlights Tottenham 2-1 Brighton | Premier League 2020/21
Open Play 2 November 2020, 18:16
-
Man of the Match Tottenham vs Brighton: Harry Kane
Liga Inggris 2 November 2020, 05:15
-
Hasil Pertandingan Tottenham vs Brighton: Skor 2-1
Liga Inggris 2 November 2020, 04:15
-
Link Live Streaming Liga Inggris: Tottenham vs Brighton di Mola TV
Liga Inggris 1 November 2020, 19:30
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55






















KOMENTAR