Ekspektasi publik atas performa Crutchlow kian meningkat setelah dirinya berhasil mengoleksi empat podium, termasuk dua kemenangan. Meski begitu, ia yakin gelar dunia adalah target yang sangat sulit diraih, mengingat dirinya 'sekadar' rider tim satelit yang tak mendapat dukungan besar dari Honda Racing Corporation (HRC).
"Saat ini, dengan apa yang kami dapat dari Honda, entah apa saya bisa jadi juara dunia. Gelar dunia bakal menjadi beban besar, namun saya takkan berhenti mencoba. Jika saya bisa terus mendapat hasil baik, mungkin bisa saja terjadi. Mungkin suatu hari nanti gelar akan jadi target saya. Masalahnya, rival-rival saya juga cepat," ujarnya.
Juara World Supersport 2009 ini pun mengaku dirinya ogah muluk membidik gelar, dan hanya ingin memperbaiki performa, tampil lebih kompetitif serta konsisten memperebutkan podium.
"Saya yakin masih bisa meningkatkan performa sebagai seorang pebalap. Ada banyak hal yang bisa saya perbaiki. Di luar lintasan, tak terlalu banyak, meski memang ada, mungkin saya harus lebih diplomatis. Tapi soal persiapan balap, tak ada yang lebih berpengaruh ketimbang saya dan keluarga saya sendiri," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Crutchlow Ogah Bicarakan Peluang Juarai MotoGP 2017
Otomotif 27 Oktober 2016, 14:45
-
Crutchlow Tuntut Dukungan Lebih Besar dari Honda
Otomotif 26 Oktober 2016, 14:30
-
Crutchlow Usung Keunggulan Psikis Jelang MotoGP Malaysia
Otomotif 24 Oktober 2016, 15:15
-
Crutchlow: Kemenangan Ini Pembuktian Saya!
Otomotif 24 Oktober 2016, 09:15
-
Marquez Gagal Finis, Crutchlow Juarai MotoGP Australia
Otomotif 23 Oktober 2016, 13:11
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR