Dovizioso sempat digadang-gadang akan menjadi yang kedelapan di San Marino akhir pekan lalu. Sayangnya, berbagai masalah teknis membuatnya hanya mampu finis keenam, dan ia harus rela melihat kemenangan direbut oleh rider Repsol Honda, Dani Pedrosa.
"Saya adalah orang pertama yang ingin jadi pemenang kesembilan. Tapi mendengarnya berulang-ulang jelas mempengaruhi saya, bahkan nyaris bermakna negatif. Ini bagaikan orang-orang berkata, 'Kau belum menang, kau idiot'," ujarnya.
Saat ini Dovizioso berada di peringkat keenam pada klasemen pebalap dengan 99 poin, tertinggal 37 poin dari rider Suzuki Ecstar, Maverick Vinales. Kemenangan terakhirnya pun diraih di MotoGP Inggris 2009 yang digelar di Sirkuit Donington Park.
"Semua orang tentu ingin menang, tapi saya ingin memperbaiki performa motor, podium di setiap balapan. Inilah target saya. Saya realistis. Namun andai awal musim ini lebih baik, mungkin saya punya lebih banyak poin, setara dengan Dani," tutupnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dovizioso: Jelas Saya Ingin Jadi Pemenang Kesembilan!
Otomotif 14 September 2016, 16:15 -
Andrea Dovizioso: Kemenangan Belumlah Realistis
Otomotif 14 September 2016, 13:15 -
Ada Tujuh Pemenang, Andrea Dovizioso Tunggu Giliran
Otomotif 9 September 2016, 11:45 -
Dovizioso: Ekspektasi Ducati Melambung di Misano
Otomotif 8 September 2016, 13:00 -
Lengan Bermasalah, Dovizioso Susah Payah Finis Keenam
Otomotif 6 September 2016, 12:15
LATEST UPDATE
-
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR