Pebalap Italia ini mengaku Sepang adalah sirkuit favoritnya, namun tak yakin Ducati bisa meraih hasil baik di sana.
"Sepang adalah sirkuit favorit saya, namun uji coba pada bulan Februari lalu tidak cukup baik. Motor kami tidak cocok di sana, karena gripnya sangat rendah. Tapi mungkin saja kondisi saat ini berbeda dan kami bisa menunjukkan peningkatan," ujarnya. "Kami akan berusaha 100 persen dan mencoba bersenang-senang."
Saat ini, Dovizioso berada di peringkat kedelapan pada klasemen sementara pebalap dengan 112 poin, unggul 10 poin dari rekan setimnya, Nicky Hayden yang ada di peringkat kesembilan. [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dovizioso Ragu Ducati Bisa Tampil Baik di Malaysia
Otomotif 8 Oktober 2013, 11:00
-
Para Tokoh MotoGP Komentari Insiden Marquez-Pedrosa
Otomotif 6 Oktober 2013, 13:00
-
Dovizioso: Bakal Sulit Ubah Gaya Balap Marquez
Otomotif 2 Oktober 2013, 11:00
-
Performa Tak Kunjung Membaik, Dovizioso Kritik Ducati
Otomotif 28 September 2013, 11:00
-
Ducati Bantah Bakal Rekrut Teknisi Andalan Aprilia
Otomotif 25 September 2013, 18:00
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Solskjaer, Michael Carrick Bakal Jadi Pelatih Interim Baru MU?
Liga Inggris 12 Januari 2026, 11:01
-
5 Pelajaran dari Man Utd vs Brighton: Setan Merah Terjerembap ke Titik Terendah
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:44
-
Diogo Dalot: Manchester United Tidak Pantas Tersingkir dari FA Cup!
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:40
-
Manchester United Bakal Umumkan Manajer Interim Baru Paling Lambat Besok
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:27
-
Kalah dari Brighton, Darren Fletcher akui MU Begitu Rapuh!
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:16
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 12 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 09:58
-
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 09:17

-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 12 Januari 2026, 09:12
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR