Start dari posisi kedelapan, Pedrosa sempat naik dua posisi, namun tak mampu menyamai ritme balap duet rider Movistar Yamaha MotoGP, Valentino Rossi yang memimpin balapan, serta Jorge Lorenzo di posisi kedua. Meski begitu, ban depan lunak yang ia pilih ternyata mampu meningkatkan ritmenya di pertengahan balap.
"Saya bekerja sangat keras, karena saya start dari posisi kedelapan. Pada lap-lap awal saya tak terlalu cepat, namun ritme balap saya menjadi sangat kuat di pertengahan balap. Secara bertahap saya bisa mengejar, kuncinya adalah tak ngotot dan tak melakukan kesalahan," ujarnya kepada Crash.net.
"Saya bahkan tak memikirkan kemenangan ketika balapan menyisakan 10 lap, karena saya pikir hanya akan sampai podium. Tapi saya menyadari bisa mengejar Vale, jadi saya mencoba fokus pada bagian akhir balapan dan meraih kemenangan," pungkasnya.
Berkat kemenangan ini, Pedrosa pun berhasil kembali mengambil alih peringkat keempat pada klasemen dari pebalap Suzuki Ecstar, Maverick Vinales. Ia mengoleksi 145 poin, tertinggal 17 poin dari Lorenzo di peringkat kedua dan unggul sembilan poin dari Vinales. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Redding Kesal Crew Chief-nya Bela Pedrosa Tahun Depan
Otomotif 13 September 2016, 17:45
-
Pedrosa Puas Jadi Pemenang Kedelapan Musim Ini
Otomotif 13 September 2016, 15:45
-
Hanya Bidik Podium, Pedrosa Kaget Bisa Menang
Otomotif 13 September 2016, 12:45
-
Pedrosa Puas Akhiri Paceklik Kemenangan di Misano
Otomotif 11 September 2016, 21:45
-
Pedrosa Petik Kemenangan Pertama Musim Ini di MotoGP Misano
Otomotif 11 September 2016, 20:22
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR